Luas daerah yang dibatasi oleh parabola y=x2-4x-3 dan garis y = 2 adalah ...
Sketsa kurvanya:
Luas daerah yang dimaksud adalah luas daerah antara kurva parabola (merah) dan garis berwarna biru. Untuk mencari luasnya, terlebih dahulu cari batas kiri dan kanannya dengan menyamakan fungsi parabola dan fungsi garis.
x2-4x-3=2
x2-4x-5=0
(x+1)(x-5)=0
Batas-batasnya adalah x=-1 dan x=5
Dengan demikian luas daerahnya adalah sebagai berikut.
Oleh Opan
Dipostkan April 24, 2014
Seorang guru matematika yang hobi ngeblog dan menulis. Dari ketiganya terwujudlah website ini sebagai sarana berbagi pengetahuan yang saya miliki.